Category: Italian
-
Makan Homemade Pizza di Nanamia Pizzeria Yogyakarta
Hujan rintik yang menyambut kedatanganku di Nanamia Pizzeria, tidak merusak mood-ku sedikit pun. Bermodalkan Google Map aku dan keluarga ku iseng pergi ke restoran Italia ini tanpa ada ekspektasi apa pun. Ternyata, bener-bener jadi pengalaman seru sendiri makan homemade pizza di Nanamia Pizzeria. Saat memasuki area parkir Nanamia Pizzeria, mata kamu akan dimanjakan dengan exterior…